Tag: Beasiswa jordine
-
Beasiswa Jardine Kuliah Gratis di Oxford atau Cambridge S1-S2-S3
Ketong Bersama – Beasiswa Jardine Scholarship untuk kuliah ke University of Cambridge dan University of Oxford kini sudah dibuka sampai 20 Oktober 2024 mendatang. Beasiswa S1, S2, dan S3 untuk perkuliahan tahun 2025 ini terbuka lebar bagi generasi muda calon pemimpin yang berkompeten dan berguna bagi masyarakat. Pendaftar bisa berkesempatan mendapatkan pembiayaan penuh selama kuliah.…