Tag: beasiswa KIP
-
Perbedaan KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya
Ketong Bersama – Kartu Indonesia Pintar Kuliah (Kip Kuliah) adalah bantuan biaya pendidikan dari pemerintah bagi lulusan SMA/Sederajat. Di sisi lain, beasiswa juga merupakan bentuk bantuan biaya yang diberikan untuk membantu penerimanya untuk melanjutkan pendidikan. KIP Kuliah merupakan program yang diberikan oleh pemerintah, sedangkan beasiswa bisa lebih bervariasi, bisa dari pemerintah maupun swasta. Apa itu…
-
Hal-Hal yang Membatalkan Bantuan Dana KIP Kuliah
Ketong Bersama – Ada beberapa kondisi yang menyebabkan pemberian bantuan Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah dibatalkan atau diberhentikan pemerintah. KIP Kuliah adalah bantuan dana pendidikan dari pemerintah agar banyak siswa yang melanjutkan pendidikan keperguruan tinggi. namun, Ketentuan mengenai pembatalan atau pemberhentian KIP Kuliah tercantum dalam Peraturan Sekretaris Jenderal Program Indonesia Pintar (Persesjen PIP) Nomor 10…
-
Bolehkah Penerima KIP Kuliah Daftar Beasiswa Lain?
Ketong Bersama – Siswa SMA sederajat yang memiliki keterbatasan ekonomi tapi ingin melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi bisa coba mendaftar program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. Selain kuliah gratis, KIP Kuliah memberikan uang saku pada mahasiswa hingga mereka lulus bila calon mahasiswa memenuhi syarat. boleh nggak sih penerima KIP daftar beasiswa lain? Dilansir dari laman…